top of page
  • Google+ Social Icon
  • Twitter Social Icon
  • LinkedIn Social Icon
  • Facebook Social Icon

Membeli Hewan Qurban Online Dan Ketentuannya

  • Gambar penulis: bisnis online
    bisnis online
  • 14 Agu 2019
  • 4 menit membaca

MEMBELI HEWAN QURBAN ONLINE

Pelaksanaan ibadah qurban baru saja di laksanakan, tentu saja moment ini menjai moment yang ditunggu oleh banyak orang, karena terdapat unsur berbagi dimana para masyarakat yang yang belum mampu bisa merasakan nikmatnya daging. Namun saat ini teknologi sudah semakin mudah, dimana untuk melaksanakan ibadah qurban anda juga bisa melaksnakannya secara online, karena sudah semakin banyak yang menjual hewan qurban online di seluruh Indonesia. Tentu saja hal ini bisa sangat membantu anda yang sibuk dan kurang memiliki waktu luang untuk melakukan survey pasar dan melihat penyembelihan hewan qurban anda sendiri. Salah satunya adalah, anda bisa membeli hewan qurban online di Makna Qurban yang merupakan sebuah wadah bagi seluruh umat muslim di dunia untuk dapat melaksanakan ibadah qurban secara online, mudah dan pastinya menjadi lebih bermakna.

BEBERAPA JENIS HEWAN QURBAN ONLINE DAN KETENTUANNYA

Hewan qurban yang digunakan hanya boleh dari beberapa hewan ternak tertentu seperti kambing, domba, sapi, dan juga onta. Bahkan beberapa kelompok ulama menuklilkan adanya kesepakatan bahwa tidak boleh melakukan ibadah qurban dengan menggunakan jenis hewan lain selain hewan yang tadi disebutkan. (lihat Shahih Fiqih Sunnah, II/369 dan Al Wajiz 406) Dalilnya adalah firman Allah yang artinya, “Dan bagi setiap umat Kami berikan tuntunan berqurban agar kalian mengingat nama Allah atas rezki yang dilimpahkan kepada kalian berupa hewan-hewan ternak (bahiimatul an’aam).” (QS. Al Hajj: 34).

Berikut ini adalah ketentuan dari menggunakan hewan-hewan qurban :

1. SATU EKOR KAMBING UNTUK SATU KELUARGA

Seekor kambing cukup untuk mengorbankan sebuah keluarga dan hadiahnya mencakup seluruh keluarga, bahkan jika ada banyak, bahkan mereka yang telah meninggal. Melihat dari Hadits Abu Ayyub radhiyallahu’anhu yang mengatakan, “Pada masa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam seseorang (suami) menyembelih seekor kambing sebagai qurban bagi dirinya dan keluarganya.” (HR. Tirmidzi dan beliau menilainya shahih, lihat Minhaajul Muslim, 264 dan 266). Oleh karena itu, tidak tepat bagi seseorang untuk berspesialisasi dalam anggota keluarga, misalnya kambing 1 untuk anak A, kambing 2 untuk anak B, hadiah dan kemurahan Tuhan yang sangat besar tidak perlu membatasi diri.

Sehubungan dengan apa yang dimaksud dengan: "... kambing hanya bisa untuk satu orang, sapi untuk tujuh orang dan unta untuk sepuluh orang ..." adalah biaya pembelian. Biaya pembelian kambing hanya dapat berasal dari satu orang, yaitu sapi hingga tujuh orang, dan seterusnya.

Seekor kambing cukup untuk mengorbankan sebuah keluarga dan hadiahnya mencakup seluruh keluarga, bahkan jika ada banyak, bahkan mereka yang telah meninggal.

Oleh karena itu, tidak tepat bagi seseorang untuk berspesialisasi dalam anggota keluarga, misalnya kambing 1 untuk anak A, kambing 2 untuk anak B, hadiah dan kemurahan Tuhan yang sangat besar tidak perlu membatasi diri.

Sehubungan dengan apa yang dimaksud dengan: "... kambing hanya bisa untuk satu orang, sapi untuk tujuh orang dan unta untuk sepuluh orang ..." adalah biaya pembelian. Biaya pembelian kambing hanya dapat berasal dari satu orang, yaitu sapi hingga tujuh orang, dan seterusnya. Tetapi jika ada orang yang ingin membantu shohibul qurban yang tidak memiliki biaya untuk membeli hewan, ini diperbolehkan dan tidak mempengaruhi status qurban. Dan status bantuan di sini adalah hadiah untuk shohibul qurban. Apakah Anda memerlukan izin pemilik hewan sebelumnya?

Jawaban: Ini tidak perlu karena selama transaksi hadiah, tidak perlu untuk memberi tahu orang yang memberi sedekah.

2. KETENTUAN SAPI DAN ONTA

Satu ekor sapi dijadikan qurban untuk 7 orang, sedangkan untuk onta bisa dijadikan untuk 10 orang. Dari Ibnu Abbas radhiyallahu’anhu beliau mengatakan, “Dahulu kami penah bersafar bersama Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam lalu tibalah hari raya Iedul Adha maka kami pun berserikat sepuluh orang untuk qurban seekor onta. Sedangkan untuk seekor sapi kami berserikat sebanyak tujuh orang.” (Shahih Sunan Ibnu Majah 2536, Al Wajiz, hal. 406).

Dalam hal pahala, ketentuan sapi qurban sama dengan kambing qurban. Ini berarti bahwa urutan 7 orang untuk pengorbanan seekor sapi, hadiah termasuk seluruh keluarga 7 orang yang bergabung dengan urunan.

SYARAT HEWAN YANG BOLEH DI QURBANKAN

  • Domba hanya boleh yang sudah berumur satu tahun dan sudah memasuki tahun kedua

  • Kambing hanya boleh yang sudah berumur dua tahun dan sudah memasuki tahun ketiga

  • Sapi hanya boleh yang sudah berumur dua tahun dan sudah memasuki tahun ketiga.

HEWAN YANG TIDAK SAH UNTUK BERQURBAN

Tidak sema kambing, domba, sapi, onta bisa dijadikan hewan qurban. Terdapat beberapa hal juga yang membuat hewan qurban tersebut tidak sah untuk dijadikan hewan qurban, seperti di bawah ini:

  • Hewan Yang Matanya Buta

  • Hewan Yang Salah Satu Kakinya Pincang

  • Hewan Yang Sedang Sakit

  • Hewan Yang Sangat Kurus

  • Hewan Yang Memiliki Telinga Terputus Atau Bahkan Seluruhnya

  • Hewan Yang Ekornya Terputus Atau Bahkan Seluruhnya.

MEMBELI HEWAN QURBAN ONLINE DI MAKNA QURBAN

Jika anda ingin melaksanakan ibadah qurban namun anda terhalang oleh jarak atau alasan lain seperti tidak adanya waktu untu survey hewan, dan hal lainnya. Anda bisa melaksanakan ibadah qurban online bersama Makna Qurban. Makna Qurban adalah sebuah persembahan dari Sun Sierra Indonesia yang berfokus pada wholesale retail hewan qurban. Makna Qurban menjadi wadah bagi seluruh umat muslim di dunia untuk dapat melaksnakan ibadah qurban secara online, mudah dan pastinya menjadi lebih bermakna. Makna Qurban memiliki hewan-hewan qurban yang berkualitas baik, sesuai dengan syariat islam dan pastinya juga berharga terjangkau. Makna Qurban memiliki beberapa pelayanan yaitu Qurban Desan, Qurban Antar dan juga Qurban Premium. Dimana jika anda memilih qurban desa, maka hewan qurban anda akan diserahkan di pedesaan dan dagingnya akan dibagikan kepada yang lebh membutuhkan di pedesaan. Namun anda tidak perlu khawatir, akrena dokumentasi dan laporan sangat lengkap dimulai dari saat pemilihan hewan qurban, penyerahan hewan, penyembelihan hingga pembagian daging qurban semua jelas. Lalu jika anda memilih qurban antar, hewan qurban anda akan diantar ke lokasi yang anda inginkan dengan ongkos gratis.

Hewan qurban yang dimiliki oleh Makna Qurban berasal dari Mitra peternak asli daerah Kab Jawa Barat mulai dari Kab.Garut, Kab. Purwakarta, Kab.Bogor, dan Kab.Sumedang. Hewan qurban juga berada di bawah pengewasan ahli peternak Universitas Padjadjaran Bandung.

 
 
 
RECENT POST
  • Grey Google+ Icon
  • Grey Twitter Icon
  • Grey LinkedIn Icon
  • Grey Facebook Icon

© 2023 by Talking Business.  Proudly created with Wix.com

bottom of page